Cara Menambahkan Tombol Like dan Tweet Pada blog

Artikel Terkait

Ide Bisnis Blog - Kali ini saya akan berbagi tips hasil posting dari SaeBlog tentang Cara Menambahkan Tombol Like dan Tweet Pada blog. Dalam Off Site SEO sebelumnya, telah dibahas tentang Link Building dan Sosial Nentworking dalam Optimasi SEO. Dengan tutorial ini sedikit banyak dapat membantu optimasi Off site SEO anda.

berikut Cara Menambahkan Tombol Like dan Tweet Pada blog :

- Rancangan >> Edit HTML >>  Centang Expand Template Widget

- temukan Kode Berikut :
<b:if cond='data:post.title'><h2 class='art-postheader'>
NB : cara Cepatnya Dapat dilakukan dengan " tekan Ctrl+F dan masukkan kode diatas dalam kolom pencarian yang tampil setelah anda menekan Ctrl+F
- Setelah dapat, Copy kode dibawah ini dan paste tepat dibawah kode diatas
<!-- Twitter button Start -->
<div style='float:right;'>
<script type='text/javascript'>
tweetmeme_url = &#39;<data:post.url/>&#39;;
tweetmeme_source =&#39;User Name&#39;;
</script>
<script src='http://tweetmeme.com/i/scripts/button.js' type='text/javascript'> </script>
</div>
<!-- Twitter  button End -->
<!-- Facebook Like button Start -->
<iframe allowTransparency='true' expr:src='&quot;http://www.facebook.com/plugins/like.php?href=&quot; + data:post.url + &quot;&amp;layout=box_count&amp;show_faces=false&amp;width=100&amp;action=like&amp;font=arial&amp;colorscheme=light&quot;' frameborder='0' scrolling='no' style='border:none; overflow:hidden;float:right; width:50px; height:65px;'/>
<!-- Facebook Like button End -->

- Setelah itu ganti User Name dengan Username Twitter Anda.
- Simpan dan Selesai...!!!


Bagaimana Mudah Bukan...

{ 0 comments... Views All / Send Comment! }

Post a Comment